Berita terkini Kalteng Pos Online 26 Apr 18
PALANGKA RAYA – Rancangan Peraturan Daerah (raperda) tentang penyertaan modal Pemerintah Kota (Pemko) Palangka Raya kepada Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) kembali dibahas. Kali ini pembahasan berkaitan dengan adanya beberapa perubahan dan penambahan pasal dalam raperda itu.
Hal tersebut diutarakan Juru Bicara Tim Panitia Khusus (Pansus) II DPRD Palangka Raya Sugianoor saat rapat paripurna ke-7 masa
Read More
PALANGKA RAYA – Dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) tahun ini, ada dua Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Palangka Raya yang mencalonkan diri. Surat rekomendasi untuk Pergantian Antar Waktu (PAW) pun sudah diberikan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Palangka Raya kepada pihak DPRD Palangka Raya.
Menanggapi itu, Ketua DPRD Palangka Raya Sigit K Yunianto mengakui dirinya telah menerima surat re
Read More
PALANGKA RAYA - Inspektorat Kota Palangka Raya sampai saat ini masih memeriksa secara intens, lima oknum Aparatur Sipil Negara (ASN) yang terlibat politik dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kota Palangka Raya.
“Sampai saat ini, kami masih berproses memeriksa oknum ASN tersebut,” ucap Kepala Inspektorat Kota Palangka Raya Alman Pakpahan kepada Kalteng Pos, Senin (16/4).
Alman menje
Read More
PALANGKA RAYA - Anggota DPRD Barito Kuala (Batola) Kalimantan Selatan (Kalsel), berkunjung ke Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Palangka Raya. Kunjungan tersebut disambut hangat oleh dewan kota. Kehadiran dewan Batola tersebut, untuk menyamakan persepsi tentang Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) kepala daerah kepada DPRD.
“Kunjungan itu, terkait LKJP. Seperti apa sistematis dan taha
Read More
PALANGKA RAYA – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Palangka Raya angkat bicara tentang keamanan kapal wisata. Semakin menjamurnya kapal wisata atau kapal susur sungai di beberapa tempat wisata di Palangka Raya, dinilai belum sepenuhnya memiliki alat keselamatan yang layak.
Anggota DPRD Kota Palangka Raya, Abdul Hayie, mengatakan, kewenangan Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Palangka Raya
Read More
PALANGKA RAYA- Tidak bisa dipungkiri, keberadaan media online saat ini terus mengalami perkembangan yang sangat luar biasa. Termasuk di Bumi Tambun Bungai (sebutan Kalteng). Bahkan saat ini, bakal dibentuk Aliansi Jurnalistik Online Indonesia (AJO Indonesia).Persiapan pembentukan itupun saat ini sedang dilakukan. Rapat Pra Musda AJOI Kalteng sudah dilaksanakan di Cafe dan Resto Green Leaf Palangka Raya,Kalimantan Tengah, Minggu (15/4
Read More